Jumat, 21 Februari 2014

Cara Mengatasi Pesan Error "idm has been registered with a fake serial number"

Saat berkunjung dan sedikit memanfaatkan sarana komputer yang memiliki fasilitas internet di SDN 2 Tegalsari tempat saya tugas dulu ketika masih menjadi Guru SD, sering muncul pesan aneh dari IDM, "idm has been registered with a fake serial number". Tentu saja pesan error ini sangat menganggu sekali ketika kita sedang asyik-asyiknya browsing. Padahal beberapa hari yang lalu sudah terinstal IDM versi terbaru IDM 6.19 build 1. Meski idm telah di crack ataupun di patch, pesan error tersebut terus muncul.

Berikut tampilan pesan error tersebut;







Setelah googling kesana-kemari, akhirnya ketemu juga solusinya. Berikut langkah-langkahnya;
  • Exit dulu IDM dari sistem Try (dipojok kanan taskbar campur sama volume, wifii, antivirus, dll. klik kanan ikon IDM, lalu pilih exit)
  • Masuk ke dirketori installan IDM anda, biasanya di C:\Program Files\Internet Download Manager atau C:\Program Files (x86)\Internet Download Manager
  • cari file bernama IDMGrHlp.exe
  • Rename file IDMGrHlp.exe tersebut menjadi IDMHlp_old.exe
  • Kemuduan cari lagi file bernama IDMBroker.exe
  • Rename file IDMBroker.exe menjadi IDMGrHlp.exe
  • Setelah anda me-rename kedua file tersebut, IDM anda tidak akan memunculkan lagi pop-up yang meresahkan anda
Cara ini tidak berlaku selamanya, jika anda mengupdate IDM anda ke versi terbaru, maka harus mengulang langkah diatas. Sekian, semoga bermanfaat ..........

0 komentar:

Posting Komentar